Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Gagal Saing Karena Adu Kualitas, Padahal....

Setiap industri punya mitos besarnya sendiri. Dalam bisnis UMKM makanan, fashion, bahkan teknologi, ada satu mitos yang begitu sering diulang sampai terdengar seperti kebenaran mutlak: “Kualitas adalah segalanya.” ‎Kalimat itu manis, rapi, dan tampaknya bijak, tapi seringkali justru menyesatkan. ‎ Banyak kompetitor terjebak dalam perlombaan yang salah. Mereka terus memoles kualitas, menambah fitur, memperindah kemasan, memahat citra produk premium, namun tetap tidak bisa memenangkan pasar.  Hasilnya? Produk mereka hebat di atas kertas, tetapi tidak berada di tangan konsumen. Dan produk yang tidak hadir tepat waktu sama saja seperti janji meeting yang tidak pernah ditunaikan, secara teknis ada tapi tidak menghasilkan apa-apa. Karena dalam realitas bisnis modern, kualitas hanyalah 30% kunci pemasaran. Kita tentu membutuhkannya, tetapi ia bukan panglima perang. Pemimpin sesungguhnya adalah distribusi, yang memegang 50% kemenangan. Kualitas Tidak Cukup Untuk Menang Kompetisi Kualitas...

Postingan Terbaru

Bisnis Hebat Tak Butuh Kamu

Mungkin Pondasi Produkmu Belum Kokoh !

Analisa Usaha Tentang Pentingnya Data Pelanggan

Pentol Ayam Peluang Usaha Dapur Rumahan

Tepo Seliro Modal Empati Sosial UMKM

Rukun Sesama UMKM Agawe Sentosa

Shokunin: Profesionalisme & Dedikasi UMKM